shopping cart ( )
Delta 220 Unstrung - Green
Astec Delta 220 Unstrung Rackets made of Standard modulus graphite material with good structure for better performance quality.
In stock
Only %1 left
SKU
0888-ASCRKU3LBAGE
Rp. 459.000
Delta 220 Unstrung - Green - Detail Produk
Astec Delta 220 Unstrung Racket adalah barisan klasik dari raket badminton Astec yang cocok tidak hanya untuk para pemula tapi juga untuk para pemain badminton profesional. Shaft dan rangkanya terbuat dari bahan graphite modulus Standard, Ia memiliki berat yang tepat dengan karakteristik mudah di-handle dan kontrol berkat struktur bingkainya, T-joints eksternal yang kokoh, 4U dan berat 85 gram untuk mendukung keseimbangan shaft yang baik untuk berbagai gaya bermain.
| Color | |
| Apparel | |
| Gender | Unisex |
| Brand | Astec |
